Toyota Fortuner resmi mendapatkan pemangkasan pajak per 1 April 2021. Hal ini berkat kebijakan pemerintah memberikan diskon PPnBM mobil berkapasitas 2.000 cc ke atas dengan tingkat kandungan lokal tinggi. PPnBM Fortuner yang dipangkas tentu sangat sayang untuk AutoFamily lewatkan begitu saja.
Berkat adanya pemangkasan PPnBM, Fortuner kini langsung terpangkas harganya. Untuk status on the road wilayah DKI Jakarta, Toyota Fortuner dibanderol dengan harga terendah di angka Rp 478.900.000.
BOOKING SERVICE DI BENGKEL AUTO2000 DENGAN MUDAH MENGGUNAKAN DIGIROOMHarga di atas berlaku untuk Fortuner tipe G 2.4 4X2 diesel bertransmisi manual. Tentu SUV tangguh tersebut dapat AutoFamily miliki dengan mudah di Auto2000.
Berikut daftar harga lengkap Toyota Fortuner per 1 April 2021 di Auto2000:
Daftar harga di atas berlaku untuk wilayah DKI Jakarta dengan kondisi on the road. Untuk informasi lebih lanjut mengenai harga, info PPnBM Fortuner dan pilihan tipe silakan segera hubungi Auto2000 atau gunakan aplikasi Auto2000 Digiroom.
SEGERA PESAN FORTUNER MENGGUNAKAN APLIKASI AUTO2000 DIGIROOMTak persis dengan 5 model Toyota yang lebih dahulu mendapat pemangkasan PPnBM, potongan pajak Fortuner adalah sebesar 50 persen di tahap pertama pelaksanaan. Skema pertama untuk mobil 4x2, adalah diskon PPnBM sebesar 50%, yang tadinya 20% menjadi 10% untuk tahap I (April-Agustus 2021) dan diskon sebesar 25%, yang tadinya 20% menjadi 15% untuk Tahap II (September-Desember 2021).
Untuk skema berikutnya pada mobil 4x4 adalah diskon sebesar 25%, yang tadinya 40% menjadi 30% untuk Tahap I (April-Agustus 2021) dan diskon sebesar 12,5%, yang tadinya 40% menjadi 35% untuk Tahap II (September-Desember 2021).
Yuk jangan lewatkan memiliki Fortuner dengan harga yang sangat menarik di Auto2000 sebelum masa pemangkasan PPnBM berakhir. Dapatkan juga layanan purnajual terbaik dan memuaskan di Auto2000.
Auto2000 Digiroom
PILIH FORTUNER 4X2 DENGAN TIPE YANG PALING PAS UNTUK ANDA