Tips&Tricks_11.jpg

PENGHARUM MOBIL YANG TEPAT UNTUK TOYOTA KESAYANGAN ANDA

Diterbitkan14 Mar 2020


15 Apr 2019


Pengharum mobil bisa membuat suasana di dalam mobil Anda menjadi lebih nyaman. Selain terdiri dari aroma yang beragam, bentuknya pun juga beragam mulai dari tipe padat, tipe cair, tipe gel, tipe gantung hingga tipe yang dipasang pada AC mobil.

Saking banyaknya jenis pengharum mobil, bisa bisa Anda bingung memilih yang cocok untuk Anda. Tapi apabila Anda salah memberi aroma wangi wangian di mobil dapat menyebabkan wanginya menjadi kurang segar bahkan terlalu menyengat.

Bagi Auto Family yang berniat membeli pengharum mobil, simak dulu tips berikut:
# Membeli pengharum mobil yang wanginya netral dan tidak terlalu tajam. Auto Family bisa memilih pengharum aroma kopi karena memiliki sifat netral yang ampuh menyingkirkan bau tak sedap dari dalam kabin.

# Jangan memilih pengharum yang berbahan gel dan penggunaannya diletakkan di kisi kisi AC sangat tidak disarankan apalagi dengan aroma buah yang asam.

# Apabila memilih pengharum tipe cair, Auto Family harus memperhatikan letaknya agar tidak tumpah akibat goncangan mobil yang dapat mengakibatkan noda pada dashboard mobil atau bahkan merusaknya.

# Perhatikan juga tempat menaruh pengharum mobil agar tidak mudah dijangkau anak kecil.
Semoga bermanfaat ya Auto Family
(Mitha Purnama Dewi)

digiroom logo

AUTO2000 DIGIROOM

Dealer Toyota terbesar di Indonesia yang melayani jaringan jasa penjualan, perawatan, perbaikan dan penyediaan suku cadang Toyota yang terbesar di seluruh Indonesia.